Judul : BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN
link : BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN
BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN
Produk jamu tradisional atau alami yang banyak dijual dan beredar di pasaran yang berbentuk pil atau bubuk, sering dituding berbahaya bagi kesehatan ginjal. Minum jamu akan berbahaya bagi kesehatan ginjal jika diminum melebihi dosis-nya dan / atau tanpa disertai dengan banyak-banyak minum air (air putih lebih baik), karena ginjal itu tugasnya membuang air, sisa cairan dan metabolit di dalamnya dengan menyaring darah yang tersuplai ke ginjal.
Ginjal adalah organ tubuh yang berfungsi sebagai alat filtrasi, mengeluarkan kelebihan garam, air, asam, membuang atau mengatur elektrolit seperti K, Ca, Mg, PO4, dan sisa metabolisme tubuh. Ginjal juga bertugas melakukan sekresi untuk menghasilkan EPO yang berfungsi mengatur Haemoglobin darah (HB), aktivasi vitamin D untuk kesehatan tulang, serta mensekresi renin untuk mengatur tekanan darah.
BPOM memperingatkan masyarakat untuk tidak mengonsumsi produk-produk yang mengandung bahan-bahan kimia Karena, termasuk dalam kategori zat yang berbahaya bagi tubuh. Bahan kimia obat (BKO), adalah kategori obat keras. Biasanya, di dalam obat ada takaran atau dosisnya karena kalau obat-obat itu lebih dari dosisnya.
Semua bahan yang mengandung bahan kimia sangat membahayakan bagi kesehatan tubuh. Banyak sekali gejala yang di timbulkan dari mengkomsumsi bahn yang kimia seperti menyebabkan sakit kepala, pusing, mual, nyeri perut, gangguan penglihatan, rinitis (radang hidung), dan kematian. Fenilbutason : dapat menyebabkan mual, muntah, ruam kulit, oedema, pendarahan lambung, nyeri lambung, reaksi hipersensitivitas, hepatitis, gagal ginjal.
Para pakar kesehatan menyarankan untuk menggunakan bahan yang alami yang baik untuk kesehatan tubuh serta sangat baik untuk merawat organ tubuh secara luar dan dalam tubuh. Karena dengan ini tubuh tidak mengalami berbagai masalah tentang kesehatan yang bertimbul kerusakan pada organ tubuh.
Organ hati yang memikul beban racun bawaan bahan berkhasiat yang kita konsumsi. Hanya sekali-dua kali mengonsumsinya mungkin belum berefek buruk. Jika beban hati memikul racun itu dipikul bertahun-tahun, hati akan rusak juga. Dalam bahan berkhasiat yang masih kasar terkandung pula zat-zat lain, yang mungkin tidak bermanfaat dan bisa jadi merugikan tubuh.
Demikianlah Artikel BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN
Sekianlah artikel BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN dengan alamat link https://sehatyuk21.blogspot.com/2015/07/bahayanya-jamu-kimia-bagi-kesehatan.html
0 Response to "BAHAYANYA JAMU KIMIA BAGI KESEHATAN "
Posting Komentar